KING 1: MUNCULNYA KING PHANTOM!!!
Esok harinya.
“Aku harus mencari info, kalau aku benar-benar memilih ini.” kata Abqari yang sedang berjalan kaki.
“Aku harus merubah segalanya, penampilanku, gaya bicaraku, bahkan wajahku, aku harus melakukan oprasi, tapi uang dari mana?” atanya sambil duduk di bangku alun-alun kota.
“Apa aku harus minjam ke bank?” tanyanya dalam hati.
“Kurasa itu terlalu berat, jadi untuk wajah masih seperti ini hanya beda penampilan dan gaya bicara saja kurasa cukup.” Katanya sambil menyengir.
“Sekarang Abqari bukan namaku lagi, namaku adalah Kenji.” Katanya sambil bangkit dari bangku alun-alun itu.
“Dan sekarang aku butuh nama samara, untuk melakukan pekerjaanku.” Bisiknya dalam hati.
“KIra-kira apa ya?” tanynya kembali dalam hati.
Setelah sampai dirumahnya ia mengunci diri di kamar seharian, ia mengotak-ngatik handphonenya. Mungkin sedang memikirkan nama yang bagus untuk pekerjaannya.
“Lucifer the Hexagram.” Ujarnya sambil membaca apa makna dari kata-kata itu.
“Itu bukan nama yang bagus untukku.” Ujarnya kembali.
“The Knight Templar?” tanya Kenji.
“Tidak, tidak aku tidak mau masuk Freemasonry” katanya sambil menekan tombol home pada handphonenya.
“Kenapa yang kucari menyangkut dengan nama iblis.” Keluh Kenji sambil melempar handphonenya ke bantal.
Kloneng-kloneng-kloneng.
Suara handphone Kenji berbunyi dan dengan gragas Kenji mengambil handponenya yang di lempar itu. lalu Kenji mengaktifkan handphonenya, “Teleportasi, orang ini sungguh misterius.” Judul yang tertera di berita di handphonenya, karena penasaran Kenji menekan judul berita berikut dan setelah membaca berita itu sampai tuntas, Kenji menyimpulkan bahwa yang melakukan bahwa yang melakukan teleportasi itu seorang pencuri, prĂ©cis seperti Kenji inginkan, namanya King Phantom, “Apa King Phantom ada kandungannya dengan penyembah iblis?” tanya Kenji dengan mematahkan sedikit nama yang menurutnya bagus untuk profesi terbarunya.
See you...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar